Tutorial Henna Simpel dan Praktis

with No Comments

Kali ini Layar Kreasi tampil bersama Kak Rasty dan Farda dengan kesenian unik mereka. Yup, mereka berdua tampil dengan seni tutorial henna yang sangat praktis dan bisa kalian pelajari di rumah. Alat yang kalian butuhkan pastinya henna dan jika kalian belum memiliki pola sendiri, kalian bisa melihat di smartphone tentang contoh-contoh henna di internet.

Sedikit perkenalan ya, guys. Kak Rasty yang bernama asli Raras Ariyanti ini memiliki darah keturunan dari kota ukir yakni Jepara. Dia tinggal di Demak semenjak SMK dan itu mempertemukan pula dengan teman-teman Layar Kreasi di sini haha. Sementara Farda berasal dari Sayung Demak. Masih ada satu lagi wanita dalam tim Layar Kreasi yang akan hadir dalam film selanjutnya. Tiga gadis inilah yang merupakan Kartini-kartini hebat di Layar Kreasi di saat delapan anggota lainnya adalah mas-mas ganteng 😀

Penasaran dengan videonya? Langsung aja mainkan video di atas yes. Jangan lupa like, share, comment, and subscribe.

Layar Kreasi
Follow admin:

Sekumpulan anak Multimedia Community yang memiliki visi dan misi untuk membangun citra perfilman di negeri sendiri

Layar Kreasi
Latest posts from